Soal Belajar dari Rumah TVRI Kelas 4-6 Tanggal 19 Oktober 2020
Video 1
Pertanyaan setelah menonton video 1:
Tuliskan sifat-sifat bangun ruang Kubus!
Video 2:
Pertanyaan setelah menonton video 2:
Sebuah kotak berbentuk kubus, panjang sisi kotak adalah 12 cm. Berapa cm persegi luas permukaan kotak tersebut?
Video 3:
Pertanyaan setelah menonton video 3:
Sebuah akuarium berbentuk kubus dengan rusuk 35 cm. Berapakah volume maksimal air yang dapat ditampung dalam akuarium tersebut?
Nah, itulah soal TVRI hari ini kelas 4 sampai 6 tanggal 19 Oktober 2020, Selamat belajar.