Sulselpedia.com – Program Belajar dari Rumah kini memasuki pekan ke tujuhbelas. Berikut Soal dan Jawaban TVRI Kelas 1-3 Tanggal 7 Agustus 2020 yang dilansir dari laman Kemdikbud.
Untuk Program Belajar dari Rumah hari ini jenjang SD Kelas 1-3 akan disiarkan di TVRI, pada Jumat (7/8/2020) pukul 08.30 – 09.00 WIB.
Program Belajar dari Rumah (selanjutnya disebut BDR) oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menyediakan alternatif kegiatan pembelajaran selama anak belajar di rumah karena terdampak masa pandemik COVID-19.
Tayangan dalam program BDR meliputi tayangan untuk anak usia PAUD dan sederajat, SD dan sederajat, SMP dan sederajat, SMA/SMK dan sederajat, dan program keluarga dan kebudayaan.
Pembelajaran dalam BDR ini tidak mengejar ketuntasan kurikulum, tetapi menekankan pada kompetensi literasi dan numerasi.
Soal dan Jawaban TVRI Kelas 1-3 Tanggal 7 Agustus 2020
KOMPETENSI LITERASI: Menyampaikan gagasan secara lisan.
Pertanyaan:
1. Jika kamu menemukan anak hewan yang tersesat, apa yang akan kamu lakukan?