Soal dan Jawaban TVRI Kelas 4-6 Tanggal 24 November 2020
Pertanyaan setelah video 1:
- Apa fungsi bunga dan buah bagi tumbuhan?
- Jelaskan mengapa pohon kelapa dapat menjulang tinggi?
- Apakah semua tumbuhan berkembang biak menggunakan bunga? jelaskan!
Jawaban:
- Bunga memiliki fungsi sebagai alat perkembangbiakan generatif tumbuhan, untuk menarik perhatian serangga agar dapat membantu proses penyerbukan, menghasilkan biji, sebagai wadah meyetunya gamet jantan (mikrospora) dan gamet betina (makrospora). sedangkan Buah memiliki fungsi sebagai cadangan makanan, sebagai alat perkembangbiakan, sebagai pelindung biji dari berbagai faktor yang dapat merusak biji.
- Pohon Kelapa dapat menjulang tinggi karena akarnya panjang sehingga dapat mengambil air dan mineral yang jauh di dalam tanah.
- Tidak, sebab ada tumbuhan yang berkembang biak dengan spora dan tunas.
Nah, itulah jawaban soal TVRI kelas 4-6 tanggal 24 November 2020, Selamat belajar.
Baca artikel terbaru Sulselpedia di Google News